Lomba Gerak Jalan tingkat SD

Kontingen dari SD 6 Sumberanyar mengikuti Lomba Gerak Jalan tingkat SD se-Kecamatan Banyuputih dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia.